Kurikulum
Halaman Kurikulum ini memberikan informasi tentang kegiatan atau agenda Wakil Kepala Urusan Kurikulum.
Wali Kelas Tahun 2024-2025 Semester Gasal
No Kelas Nama Wali Kelas
1. X AKL Candra Murti, S.Pd
2. X DKV Asih Sri Pujiwati, S.Pd
3. X Kuliner Anik Sulistyawati, S.Pd
4. X TJKT Havidh Ahmad Sujatmoko, S.Pd
5. X TKRO 1 Rahma Nursitha, S.Si
6. X TKRO 2 Dewi Christiana, S.Pd
7. XI AKL Wiwin Swandari, S.Pd
8. XI DKV Atin Prihatin, S.Pd
9. XI Kuliner Wulya Sugiyanto, S.Pd
10. XI TJKT Suyatmi, S.Pd
11. XI TKRO 1 Sumarno, S.Pd
12. XI TKRO 2 Ninik Sulistyowati, S.Pd
13. XII AKL Siti Rokhana, S.Pd
14. XII MM Gandang Titi Winarsih, M.Th
15. XII Boga Siti Ambarwati, S.Pd
16. XII TKJ Mindarti, S.Pd
17. XII TKRO 1 Lina Riastuti, S.Si
18. XII TKRO 2 Kuswanto, S.Pd
Jadwal Pelajaran
KBM
Ujian Sekolah
Uji Kompetensi Keahlian
Info : 21 Juni 2026
Yth.
Bapak/Ibu Kepala Dinas Pendidikan Provinsi/Kabupaten/Kota di Seluruh Indonesia
Dalam rangka Implementasi Kurikulum Merdeka kami sampaikan beberapa peraturan baru terkait:
1. Kepmendikbud tentang Spektrum Keahlian SMK (244/M/2024)
2. Keputusan Ka BSKAP tentang Capaian Pembelajaran (032/H/KR/2024)
3. Keputusan Ka BSKAP tentang Kompetensi dan Tema Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (031/H/KR/2024)
Telah dapat diakses melalui tautan:
https://kurikulum.kemdikbud.go.id/rujukan/regulasi-kurikulum-merdeka
Demikian kami sampaikan, atas perhatian Bapak/Ibu kami ucapkan terima kasih.
Hormat kami,
Pusat Kurikulum dan Pembelajaran
Halaman Lainnya
UKK
Uji Kompetensi Keahlian (UKK) SMK 2025 adalah ujian yang dilaksanakan diakhir masa studi untuk mengukur kompetensi siswa kelas 12 SMK. UKK 2025 bertujuan untuk membantu siswa mempe
Portofolio
Selamat datang dihalaman PORTOFOLIO.Halaman ini menyajikan portofolio yang dikerjakan oleh siswa-siswi dengan menggunakan akun belajar id dengan menggunakan tools google sites.Semua keg
Laku Pandai
Laku Pandai adalah salah satu program keuangan bekerjasama dengan bank BPD.laku Pandai memiliki kegiatan :Setor TunaiTarik TunaiPembayaran-pembayaran yang lain Kegiatan ini dikelola ole
PKKS
Penilaian Kinerja Kepala Sekolah Halaman ini untuk menginformasikan berkaitan dengan PKKS. Klik link berikut ini
Mikrotik Academy
MikroTik Academy adalah sebuah program yang dirancang khusus oleh MikroTik, perusahaan yang dikenal dengan perangkat lunak dan perangkat keras jaringan berkualitas tinggi, untuk institu